Apa yang ada di benak kita jika mendengar kata 'Riam' ? Untuk masyarakat di Provinsi Kalimantan Barat, sangatlah familiar dengan kata tersebut yang jika di artikan sama dengan 'Air Terjun' dalam bahasa Indonesia. Di Provinsi Kalimantan Barat, terdapat beberapa Riam yang yang sudah di kenali oleh masyarakat pada umumnya melalui postingan dan upload di sosial media yakni diantaranya Riam Mananggar dan Riam Dait. Apakah hanya itu saja riam yang ada? Salah satunya yang mulai dikenali secara luas adalah Riam Setegung di Desa Mungguk, Kecamatan Ngabang, Kalimantan Barat.
Pada tanggal 6 Juni 2019, penulis bersama rekan yang hobby Fotografi berkesempatan untuk melihat secara langsung Riam Setegung yang sedang banyak di perbincangkan. Berbeda dari review beberapa tulisan yang membahas keindahan Riam yang berada di dekat kota Ngabang, penulis mereview bagaimana seorang Fotografer untuk mendapatkan hasil yang terbaik sehingga hasilnya dapat dinikmati oleh orang lain. Dalam artian luas foto dapat menyampaikan keindahan secara langsung, dimana bertujuan untuk menarik minat pengunjung mencari tahu lebih lanjut mengenai objek yang di foto tersebut.
1. Perjalanan menuju ke Riam Setegung
- Kondisi Jalan Raya Ngabang - Sosok
- Pusat Kota Ngabang
- Pintu Masuk ke Objek Wisata Riam Setegung
- Tong Sampah tersedia di Pintu Masuk Riam Setegung
- Salah satu Kantin yang menjual makanan dan minuman
2. Behind the scene pengambilan gambar Riam Setegung
- Pemilihan posisi menentukan hasil akhir yang maksimal
- Menjelajahi bebantuan mengering (1)
- - Menjelajahi bebantuan mengering (2)
- Mencari posisi yang tidak biasa untuk hasil berbeda dibandingkan fotografer lain
- Ini fotografer kemarin nanyain apa ya
- Kondisi Riam Setegung yang mengering sangat jarang ditemui
- memanjat tebing bebatuan bukan halangan bagi seorang fotografer
- Longshoot Exposure
3. Hasil perjuangan seorang Fotografer di Riam Setegung
Mari kembangkan objek wisata yang ada di sekeling kita dengan cara terus merawat dan mempublikasikannya secara baik.
penulis : melcik review
credit foto : ardi black